The Analisis Etika Sosial terhadap Kasus Randika Alzatria Syaputra sebagai Cerminan Penolakan Keluarga, Kerentanan Ekonomi, dan Kegagalan Solidaritas Masyarakat
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v5i3.1993Kata Kunci:
Etika Sosial, Kemiskinan Struktural, SolidaritasAbstrak
Kajian ini bertujuan menganalisis aspek sosial kasus kematian Randika Alzatria Syaputra, yang terisolasi dan miskin, melalui lensa etika sosial. Peristiwa ini menjadi cerminan kontradiksi antara norma sosial ideal dan kegagalan solidaritas masyarakat. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis kasus kualitatif, berfokus pada data kasus untuk mengidentifikasi faktor struktural dan kultural (penolakan keluarga), memetakan kerentanan ekonomi, dan mengevaluasi implementasi nilai-nilai solidaritas. Hasilnya menunjukkan Randika terperangkap dalam lingkaran kemiskinan ekstrem dan eksklusi sosial. Kerentanan ekonominya diwujudkan dalam tindakan ekstrem, yaitu menyerahkan diri ke polisi demi makanan, yang menegaskan kegagalan sistem sosial-ekonomi menyediakan akses layak terhadap kebutuhan dasar. Secara etis, kasus ini mengungkap kegagalan solidaritas struktural dan komunal, di mana masyarakat dan lembaga negara gagal berfungsi sebagai jaring pengaman sosial. Disimpulkan bahwa tragedi Randika adalah barometer kegagalan implementasi nilai kolektif, yang mendesak perlunya intervensi sistematis untuk menjembatani kesenjangan antara norma dan realitas empiris dalam penanganan kemiskinan perantauan.
Referensi
Ariyanto, E. (2025). Kisah Randika Sebelum Tewas Kelaparan, Ngaku Curi Motor Demi Bisa Tinggal & Makan Gratis di Penjara. Tribunnews.com. https://newsmaker.tribunnews.com/news/169983/kisah-randika-sebelum-tewas-kelaparan-ngaku-curi-motor-demi-bisa-tinggal-makan-gratis-di-penjara
Asriani, A., & Pettalongi, A. (2025). Etika Sosial dalam Islam: Menjawab Krisis Moral Masyarakat Kontemporer. Prosiding Kajian Islam dan Integrasi Ilmu di Era Society 5.0 (KIIIES 5.0), 4, 560–564. https://jurnal.uindatokarama.ac.id/index.php/kiiies50/article/view/4261
Asyifani, K., Alauddin, M. A., Herlina, H., & Purnamasari, K. (2021). Solidaritas Sosial dalam Marginalisasi Masyarakat Miskin (Studi di Dusun Kentheng Kota Surakarta). Dimensia: Jurnal Kajian Sosiologi, 10(1), 61–75. https://doi.org/10.21831/dimensia.v10i1.41052
BPS Provinsi Jawa Tengah. (2025). Profil Kemiskinan di Indonesia September 2024 Provinsi Jawa Tengah. Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Tengah. https://jateng.bps.go.id/id/pressrelease/2025/01/15/1547/profil-kemiskinan-di-indonesia-september-2024-provinsi-jawa-tengah.html
FKM Universitas Sriwijaya. (2020). Peluang dan Tantangan Epidemiologi dalam Ketahanan dan Kesehatan Global di Era Pandemi Covid-19. Prosiding Seminar Nasional Kesehatan Masyarakat 2020. https://repository.poltekkes-denpasar.ac.id/8781/1/2020 OKTOBER PROSEDING KESEHATAN MASYARKAT NEW.pdf
Hikmat, A. H. (2002). Keluarga Miskin dalam Perangkap Kemiskinan?: Studi Kasus Unsur-unsur Kemiskinan di Desa Bulakan Kecamatan Cibeber, Kota Cilegon, Banten. Universitas Indonesia.
KumparanNEWS. (2025). Viral Randika yang Disebut Meninggal Kelaparan di Cilacap, Ini Kata Polisi. KumparanNEWS. https://kumparan.com/kumparannews/viral-randika-yang-disebut-meninggal-kelaparan-di-cilacap-ini-kata-polisi-26AcIFRJ7GW
Mevin.ID. (2025). Fakta di Balik Kepergian Randika: Bukan Hanya Soal Kelaparan, Tapi Perjalanan yang Tak Pernah Selesai. Mevin.ID (Media Visioner, Lugas & Inspiratif). https://mevin.id/fakta-di-balik-kepergian-randika-bukan-hanya-soal-kelaparan-tapi-perjalanan-yang-tak-pernah-selesai/
Milatina, A., & Sofiani, T. (2025). Pemenuhan Hak Konstitusional Fakir Miskin dalam Memperoleh Bantuan Hukum di Kabupaten Pekalongan. Manabia: Journal of Constitutional Law, 5(1), 71–88. https://e-journal.uingusdur.ac.id/al-manabia/article/view/12555
Nadhi, I. M. A., Hudang, A. K., & Renggo, Y. R. (2025). Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pada Sektor Pendidikan dan Kesehatan Terhadap Indeks Pembangunan Manusia dan Dampaknya Bagi Kemiskinan di Sumba. EKONOMIKAWAN?: Jurnal Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan, 25(1), 37–47. https://doi.org/10.30596/ekonomikawan.v%vi%i. 25194
Noer, K. U., Kusmawati, A., Khusnaeny, A., Madanih, D., Qamariyah, N., Marzoeki, C., & Sulastry, I. (2025). Panduan Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Perguruan Tinggi. Atiqoh Noer Alie Center.
Polimango, A. S., Baruwadi, M. H., & Akib, F. H. Y. (2025). Diversifikasi Pendapatan Terhadap Kerentanan Kemiskinan pada Rumah Tangga Petani Padi Sawah di Kecamatan Kabila Kabupaten Bone Bolango. Economic Reviews Journal, 4(1), 272 – 285. https://doi.org/10.56709/mrj.v4i1.641
Pratama, M. R. (2025). Warga Asal Lubuklinggau Ditemukan Meninggal di Cilacap, Diduga Terlantar. detiksumbagsel. https://www.detik.com/sumbagsel/berita/d-8189881/warga-asal-lubuklinggau-ditemukan-meninggal-di-cilacap-diduga-terlantar
Prawesti Ningrum, E., M, S., Endah Nursyamsi, S., & Siregar, N. (2024). Faktor Terkait Kesenjangan Ekonomi dan Kesejahteraan. PRIVE?: Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan, 7(2), 116–126. https://doi.org/10.36815/prive.v7i2.3480
Purwantini, T. B. (2014). Pendekatan Rawan Pangan dan Gizi: Besaran, Karakteristik, dan Penyebabnya. Forum Penelitian Agro Ekonomi, 32(1), 1–17. https://epublikasi.pertanian.go.id/berkala/fae/article/view/1425
Putra, A. R. D., Anas, Y., & Maryanti, M. (2023). Analisis Regresi Kuantil Migrasi Rumah Tangga Terhadap Polarisasi Pendapatan di Indonesia. Jurnal Kependudukan Indonesia, 18(2), 203–216. https://ejournal.brin.go.id/jki/article/download/2011/3629
Rohyadi, R. F., Kusumawati, A., Kamila, S., & Pasya, M. R. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Sebagai Upaya Penanggulangan Permasalahan Kemiskinan. Concept: Journal of Social Humanities and Education, 3(1), 167–173. https://doi.org/10.55606/concept.v3i1.975
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D (19 ed.). Alfabeta.
Wardhana, A., Meidiana, C., & Wicaksono, A. D. (2023). Tingkat Kerentanan Masyarakat Adat Suku Dayak Meratus Terhadap Dampak Perubahan Iklim. Planning for Urban Region and Environment Journal (PURE), 12(3), 261–270. https://purejournal.ub.ac.id/index.php/pure/article/view/596



