Gaya Penyutradaraan Realisme dalam Pembuatan Iklan Layanan Masyarakat Penggunaan Air Bersih pada Perumda Tirta Pakuan

Authors

  • Muhammad Naufal Fadhlurrahman Sekolah Vokasi IPB University
  • Rici Tri Harpin Pranata Sekolah Vokasi IPB University
  • Tasya Camila Hamdani Sekolah Vokasi IPB University

DOI:

https://doi.org/10.56832/edu.v5i1.1002

Keywords:

Air Bersih, Gaya Penyutradaraan, Iklan Layanan Masyarakat, PERUMDA Tirta Pakuan, Realisme

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi gaya penyutradaraan realisme dalam pembuatan iklan layanan masyarakat (ILM) yang diproduksi oleh PERUMDA Tirta Pakuan, khususnya terkait edukasi penggunaan air bersih. Metode yang digunakan adalah partisipatif dalam proses produksi. Gaya realisme diimplementasikan melalui penggunaan lokasi syuting asli di lingkungan warga, pemeran non-profesional dari kalangan masyarakat, serta dialog natural tanpa skenario baku. Teknik sinematografi seperti kamera handheld, medium shot, dan long shot digunakan untuk mendukung kesan dokumenter dan keaslian visual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendekatan realisme efektif dalam membangun kedekatan emosional dengan penonton dan meningkatkan daya serap pesan edukatif. Meski menghadapi tantangan teknis, pendekatan ini terbukti mampu menyampaikan pesan secara menyentuh, komunikatif, dan mudah diterima oleh masyarakat luas.

References

Alfarisy, A. S., & Muhammad, R. H. (2024). Analisis Teknik Pengambilan Gambar Pada Program Podcast TV Show di TVMU. Jurnal Bincang Komunikasi, 2(1), 10-27. doi: https://doi.org/10.24853/jbk.2.1.2024.10-27

Amanda W, Manesah D. 2024. Penerapan Gaya Penyutradaraan Dengan Penguatan Tokoh Menggunakan Pendekatan Reaslisme Dalam Film Genius Dari Syurga. Abstrak: Jurnal Kajian Ilmu seni, Media dan Desain, 1(1), 27-34. doi: https://doi.org/10.62383/abstrak.v1i1.51

Anisa BN, Rahmawati R, Ramdani FT. 2024. Kualitas Pelayanan PERUMDA Tirta Pakuan Kota Bogor dalam Penyediaan Air Bersih Bagi Masyarakat di Kota Bogor. Karimah Tauhid, 3(4), 4533-4546. doi: https://doi.org/10.30997/karimahtauhid.v3i4.12750

Budiman B, Aminda RS, Syaiful S. 2023. Pemanfaatan air hujan bersih dan layak menggunakan alat filtrasi sederhana di Taman Pegelaran Ciomas Bogor. SINKRON: Jurnal Pengabdian Masyarakat UIKA Jaya, 1(1), 1-9. doi: https://doi.org/10.32832/jpmuj.v1i1.1668

Djana M. 2023. Analisis kualitas air dalam pemenuhan kebutuhan air bersih di kecamatan natar hajimena lampung selatan. Jurnal Redoks, 8(1), 81-87. doi: https://doi.org/10.31851/redoks.v8i1.11853

Fadhillah RA, Tahapari H. 2023. Peran Sutradara Dalam Pembuatan Film Pendek “Salah Kabar Bikin Bubar”. Inter Community: Journal of Communication Empowerment, 5(2), 26-36. doi: https://dx.doi.org/10.33376/ic.v5i2.2317

Naufal MI, Yuliyanti EP. 2023. Tantangan Sutradara dalam Produksi Film Dokumenter dengan Narasumber Difabel. Jurnal Audiens, 4(3), 508-519. doi: https://doi.org/10.18196/jas.v4i3.254

Pintoko WW. 2022. Fear appeal (rasa takut) dalam promosi melalui iklan televisi. ESENSI: Jurnal Manajemen Bisnis, 25(3), 233-249.

Prasetyo B, Wirawan IKA, Muka IK. 2022. Penerapan gaya penyutradaraan dengan penguatan tokoh melalui pendekatan realisme dalam film suruh ayu. Calaccitra: Jurnal Film Dan Televisi, 2(1), 1-8. doi: https://doi.org/10.59997/cc.v2i1.1464

Putri S, Syabil S, Pertiwi R, Setiyawati ME. 2022. Pembangunan air bersih dan sanitasi dalam mewujudkan ekonomi hijau. Jurnal Kesehatan Tambusai, 3(4), 550-558. doi: https://doi.org/10.31004/jkt.v3i4.8397

Rezeki, F., Nursapia Harahap, & Zuhriah, Z. (2023). ANALISIS TEKNIK SINEMATOGRAFI DALAM VIDEOKLIP “TILL WE MEET AGAIN”. JISOS: JURNAL ILMU SOSIAL, 2(2), 1495–1502.

Rochmat, Z. A., & Rahmad, C. Y. (2018). Pengambilan Gambar Handheld Sebagai Pembentuk Ketegangan Pada Film Modus Anomali. TEXTURE Art and Culture Journal, 1(2), 116-131. doi: https://doi.org/10.33153/texture.v1i2.2435

Yunita IKM, Pratiwi WD. 2021. Analisis tindak tutur ilokusi pada iklan layanan masyarakat di instagram kemenkes pada masa pandemi covid-19 dan relevasinya sebagai rancangan bahan ajar bahasa indonesia di SMP. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 7(3),1205-1212. doi: https://doi.org/10.31949/educatio.v7i3.1383.

Downloads

Published

2025-05-20

Issue

Section

Table of Content | Articles