Nilai-Nilai Hadits Sebagai Fondasi Penanaman Pendidikan Karakter Siswa: Analisis Kompetensi Guru Modern

Penulis

  • Nurul Izzah Maulidiyah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Rafidatun Sahirah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Ahmad Shiddiq Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Ismail Amnur Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan
  • Ali Imran Sinaga Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan

DOI:

https://doi.org/10.56832/mudabbir.v5i2.2319

Kata Kunci:

Nilai-Nilai Hadits, Penanaman Karakter, Kompetensi Guru

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji nilai-nilai hadits sebagai fondasi dalam penanaman pendidikan karakter dalam tinjauan kompetensi guru di era modern. Kajian ini juga menjelaskan bagaimana nilai-nilai hadits berperan, apa sajs hadits yang mengajarkan tentang penanaman akhlak, bagaimana hadits menjelaskan kompetensi guru. Kajian ini menggunakan metode studi pustaka dengan menelaah berbagai sumber literatur primer dan sekunder yang berkaitan dengan hadits, pendidikan karakter, serta penerapannya dalam pendidikan. Hasil kajian menunjukkan bahwa nilai-nilai hadits sangat berperan dalam menanamkan dan membentuk pendidikan karakter yang hal ini memiliki kesatuan utuh terhadap kompetensi guru sehingga penanaman akhlak berdasarkan hadits menjadi pedoman penting untuk mewujudkan pendidikan karakter di sekolah.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2025-12-27

Terbitan

Bagian

Table of Content | Artikel