Pemanfaatan Aplikasi Canva dalam Meningkatkan Kinerja Guru Berbasis Pembelajaran Interaktif di Era Digital
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v5i3.2457Keywords:
Canva, Era Digital, Kinerja Guru, Pembelajaran InteraktifAbstract
Perkembangan teknologi digital menuntut guru untuk terus beradaptasi dalam menciptakan pembelajaran yang inovatif dan interaktif. Salah satu aplikasi yang banyak dimanfaatkan dalam dunia pendidikan adalah Canva. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemanfaatan aplikasi Canva dalam meningkatkan kinerja guru berbasis pembelajaran interaktif di era digital. Metode penelitian yang digunakan adalah studi deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan Canva membantu guru dalam merancang media pembelajaran yang menarik, meningkatkan kreativitas, efisiensi waktu, serta keterlibatan peserta didik dalam proses pembelajaran. Dengan demikian, Canva dapat menjadi salah satu solusi digital yang efektif untuk meningkatkan kinerja guru dan kualitas pembelajaran interaktif.
References
Alam, I. P., & Bali, P. M. (2024). JURNAL PENDIDIKAN DAN PEMBELAJARAN SAINS INDONESIA Evaluasi Kemampuan Guru dalam Menggunakan Media Pembelajaran IPA Berbantuan Canva. 7.
Assingkily, M. S. (2021). Metode Penelitian Pendidikan: Panduan Menulis Artikel Ilmiah dan Tugas Akhir. Yogyakarta: K-Media.
Dharma, U. B., & Dharma, U. B. (2025). UNIVERSITAS BUDDHI DHARMA DOI: 10.31253/ad.v5i1.3623. 5(1), 67–82. https://doi.org/10.31253/ad.v4i1
Fakhriyah, F., & Masfuah, S. (2025). Peningkatan Kompetensi Literasi Digital Guru Di Sd 1 Kandang Mas Melalui Pendampingan Desain Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Canva. Azam Insan Cendikia, 4(2), 304–312. https://doi.org/10.62833/pkm.v4i2.218
Farhanah, A. N., Restu, Y. M., Syaurah, A. L., Jaelani, J., Ulama, N., Tasikmalaya, K., Ulama, N., & Tasikmalaya, K. (2026). Strategi Penyusunan RPP PAI Berbasis Digital dalam Meningkatkan Efektivitas Kinerja Guru. 1.
Hakim, A., Haling, A., Hisanah, H., & Eva, N. (2025). Pelatihan Pembuatan Video Animasi Pembelajaran dengan Canva untuk Meningkatkan Keterampilan Digital Guru. 7(2).
Hana Pebriana, P., Rosidah, A., Pahlawan Tuanku Tambusai, U., & Majalengka, U. (2025). “Peningkatan Literasi Digital Guru untuk Pembelajaran Berbasis Teknologi di Era Digital.” Journal of Human And Education, 5(1), 137–148.
Ikram, D., Nasir, M., Keguruan, F., & Makassar, U. M. (2025). Pemanfaatan Media Pembelajaran Canva untuk Meningkatkan Efektivitas Proses Belajar-Mengajar. 12(1), 84–90.
Naipospos, N. Y., Ain, L. T., Lubis, R. D., & ... (2025). Analisis Keterampilan Guru Dalam Menggunakan Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Digital Di Yaspend Ar-Rasyid Usmani Binjai. Juripol (Jurnal …, 8, 31–39. https://jurnal.polgan.ac.id/index.php/juripol/article/view/15113
Ndona, Y., & Kalkautsar, M. (2025). Jurnal mudabbir. Jurnal Research and Education Studies, 3(1), 11–20.
Nurhidayah, N., Arifin, S., Latifa, N. F., & Hikma, H. (2023). Peningkatan Kemampuan Guru Membuat Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Canva di Sekolah Penggerak. Prima Abdika: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(4), 360–368. https://doi.org/10.37478/abdika.v3i4.3348
Putra, T. M., Putra, I., Arpin, R. M., Arif, M., Qurrataain, Q., & ... (2025). Peningkatan Kompetensi Guru Dalam Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Aplikasi Canva di SMK Negeri 2 Kupang. Madaniya, 6(3), 1185–1196. https://madaniya.biz.id/journals/contents/article/view/1288
Rahmad Hidayat, Musdiani, S. M. S. (2024). Efektivitas Penggunaan Bahan Ajar Tematik Berbasis Digital Terintegrasi Stem Untuk Siswa Kelas Iv Sd N Kajhu Aceh Besar. Maret 2024|1 Jurnal Ilmiah Mahasiswa, 5(1), 3.
Rahmah, R. N., Rejeki, T., & Sari, V. P. (2025). Pemanfaatan Canva Dalam Pembelajaran Interaktif?: Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Di Sekolah. Procceeding International Seminar On Islamic Studies, 6(1), 441–450.
Rahmawati, L., Wibowo, W. S., Maryanto, A., & Nurohman, S. (2023). Pelatihan Pemanfaatan Canva for Education sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Guru IPA dalam Mendesain dan Memproduksi Media Pembelajaran di Era Digital. Surya Abdimas, 7(4), 585–595. https://doi.org/10.37729/abdimas.v7i4.2547
Rohayati, N. (2021). Inovasi Pembelajaran Menggunakan Aplikasi Canva Guna Meningkatkan Hasil Belajar Selama Pandemi Pada Pembelajaran Matematika Kelas V PROSIDING SEMINAR NASIONAL “Inovasi Manajemen Pendidikan dalam Tatanan Kenormalan Baru” Yogyakarta, 28 Agustus 2021. Prodi Magister Manajemen Pendidikan Universitas Sarjana Wiyata Taman Siswa, 368–377.



