Penyuluhan Pola Hidup Sehat Untuk Meningkatan Kualitas Hidup Melalui Makanan Bergizi Seimbang Pada Anak Usia Dini
DOI:
https://doi.org/10.56832/edu.v5i3.2072Keywords:
Penyuluhan, Hidup Sehat, Gizi SeimbangAbstract
Kemajuan peradaban kini mulai membentuk kebiasaan baru baik dalam pengkonsumsian makanan serta bagaimana pola hidup sehat diterapkan ini merupakan isu yang sedang dihadapi oleh banyak orang terkait bagaimana pola hidup sehat yang sebenarnya serta makanan bergizi dan seimbang apa yang harus dikonsumsi oleh setiap keluarga di setiap harinya terus, penyuluhan ini bertujuan untuk memberikan edukasi terhadap para ibu sebagai jantung dari keluarga untuk mampu menerapkan gaya hidup sehat serta menimbang pemilihan konsumsi makanan yang mampu menunjang gizi seimbang bagi keluarga. Metode yang dilakukan dalam penulisan jurnal ini menggunakan kualitatif dengan menggunakan studi kasus yaitu langsung diamati dari TK di wilayah Jalan cagak, serta menggunakan kajian pustaka dari jurnal, buku, maupun media lainnya terkait dengan gizi seimbang dan gaya hidup sehat, dengan dilakukannya penyuluhan ini para ibu mampu lebih merespon terkait perubahan gaya hidup sehat pada era saat ini serta bagaimana menyediakan makanan yang sehat dan bergizi dengan berkreasi lebih terhadap bentuk serta rasa yang dihasilkan terutama bagi anak-anak.
References
Adawiyah, E. R., Nurhasanah, A., Fauzy, A., & Irfan, A. (2025). Penyuluhan Kesehatan dan Pemberian Susu untuk Pencegahan Flu dan Batuk pada Balita. Jurnal Pengabdian Masyarakat Bhinneka, 4(1), 814–819. https://doi.org/10.58266/jpmb.v4i1.535
Aulia Insani. (2022). Asupan Gizi Anak Melalui Bekal Makanan Sehat BagiKesehatan Anak Usia Dini. Journal of Innovation Research and Knowledge, 2(2798–3471), 843–848.
Bachri, S., & Muliyati. (2021). POLA HIDUP SEHAT MASYARAKAT DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 AUTHOR 1) Syamsul Bachri, 2) Muliyati ABSTRAK. Jurnal Pengabdian Teratai, 2(2), 2746–6507.
Bellandira Cholana, H., Miranda, D., & Halida. (2023). Peran Orang Tua Dalam Pemberian Makanan Bergizi Seimbang Pada Anak Usia Dini. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa …, 12(11), 2942–2949. https://doi.org/10.26418/jppk.v12i11.71204
Intan, T., Hasanah, F., Wardiani, S. R., & Handayani, V. T. (2021). Peningkatan Kualitas Hidup Di Masa Pandemi Covid-19 dengan Penerapan Pola Hidup Sehat. Jurdimas (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat) Royal, 4(1), 27–32. https://doi.org/10.33330/jurdimas.v4i1.834
No, V., Hal, S., & Agma, A. R. (2025). Penyuluhan Gizi Seimbang dan Kesehatan Lingkungan untuk Meningkatkan Kualitas Hidup Warga Desa. 1(1), 1–7.
Nurseha, A., Ardilah, N., & Ruhdiyanto, D. (2023). Penerapan Metode Yanbu ’ a dalam Pembelajaran Membaca Al-Qur ’ an pada Anak Usia Dini di TK An-Nur Cimalingping. 6, 3529–3536.
Permadi, I. W. N. & I. G. A. D. E. (2024). Vol.13 No.2 Desember 2024 Jurnal Ilmiah Hospitality 405. Kreativitas Anak Usia Dini, 13(2), 405–416.
Rahmawati, H., Adawiyah, E. R., & Nurmasyanti, L. D. (2023). Family Participation in Learning Sundanese at Mi Mq An-Nuur Peran Serta Keluarga dalam Pembelajaran Bahasa Sunda di Mi Mq An-Nuur. 2(1), 1–8.
Ressa, V. C., Lismayani, A., Pratama, M. I., Dzulfadhilah, F., & Amriani, S. R. (2023). Kegiatan Parenting untuk meningkatkan Pemahaman Orang Tua tentang Makanan Bergizi Seimbang di Taman Kanak-Kanak Tobadak. Ininnawa?: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–5. https://doi.org/10.26858/ininnawa.v1i1.64
Ruhdiyanto, D., Nurseha, A., Maemunah, N., Sri, A., Rohaeni, N., & Fadillah, M. (2023). Dampak pola asuh anak akibat kehadiran tenaga kerja wanita di luar negeri di desa gardu kecamatan kiarapedes kabupaten purwakarta. 246–254.
Septianto, A., Wahyu, W., Nurmutia, S., Feblidiyanti, N., & Junaenah, J. (2020). Sosialisasi Pentingnya Pola Hidup Sehat Guna Meningkatkan Kesehatan Tubuh Pada Masyarakat Desa Kalitorong Kecamatan Randudongkal Kabupaten Pemalang Provinsi Jawa Tengah. Dedikasi Pkm, 1(2), 55. https://doi.org/10.32493/dedikasipkm.v1i2.6390
Sumantrie Pipin, & Limbong Martalina. (2022). Edukasi Manajemen Pola Hidup Sehat di Desa Pegagan Julu, Kabupaten Dairi. Jurnal Surya Masyarakat, 4(2), 247–252. https://doi.org/10.26714/jsm.4.2.2021.247-252.



